Selamat Datang di Website Resmi Pemerintah Desa Bulakan

Selamat datang di Website resmi Pemerintah Desa Bulakan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang Provinsi Jawa Tengah.  Ini adalah ruang media informasi desa sebagai sarana komunikasi dan keterbukaan informasi publik. Jangan lupa selalu ikuti website dan media sosial kami untuk update informasi dalam penyelenggaran pemerintahan di Desa Bulakan. Terima kasih sudah mengunjungi website kami. Semoga bermanfaat, kritik dan saran selalu kami harapkan untuk desa yang lebih baik.

Sigit Pujiono, S. Hut

kepala desa bulakan

Bulakan Desaku

0
Penduduk
0
Laki-laki
0
Perempuan

SOTK

Struktur Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah Desa Bulakan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang Provinsi Jawa Tengah

Sigit Pujiono, S. Hut

Kepala Desa

Sutomo

Sekretaris Desa

Jamaludin

Kaur Keuangan

Umi Indarwati

Kaur Umum dan Tata Usaha

Layanan Publik

Berita Terkini

Secret Story Trans 7, Menelisik Mitos Keberkahan Candi Batur
27Apr

Secret Story Trans 7, Menelisik Mitos Keberkahan Candi Batur

Video Secret Story Trans 7, Menelisik Mitos Keberkahan Candi Batur:

Bulakan Raih Penghargaan sebagai Desa Mandiri Energi Terbaik II Kategori Inisiatif Tingkat Provinsi Jateng 2024
22Apr

Bulakan Raih Penghargaan sebagai Desa Mandiri Energi Terbaik II Kategori Inisiatif Tingkat Provinsi Jateng 2024

Desa Bulakan Kec. Belik Kab. Pemalang mendapatkan penghargaan sebagai Desa Mandiri Energi terbaik II kategori Inisiatif tingkat Provinsi Jawa Tengah tahun 2024. Penghargaan tersebut diterima oleh Kepala Desa Bulakan Sigit……

Suasana Libur Lebaran di Wisata Candi Batur
13Apr

Suasana Libur Lebaran di Wisata Candi Batur

Video suasana libur lebaran di Wisata Candi Batur Desa Bulakan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang:  

Suasana Sholat Idul Fitri di Bulakan Krajan
10Apr

Suasana Sholat Idul Fitri di Bulakan Krajan

Suasana Sholat Idul Fitri di Bulakan Krajan:    

Melihat Aktifitas KPP TPS3R Bulakan Bersih
03Apr

Melihat Aktifitas KPP TPS3R Bulakan Bersih

Melihat Aktifitas KPP TPS3R Bulakan Bersih Desa Bulakan Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang:    

Warga Dukuh Karang Gelar Syukuran di Jalan yang Baru Dicor
30Mar

Warga Dukuh Karang Gelar Syukuran di Jalan yang Baru Dicor

Warga Dukuh Karang Desa Bulakan Kec. Belik gelar syukuran di jalan yang baru dicor, Sabtu (30/03/2024) malam.

Infografis

APBDES 2024

Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Bulakan Tahun Anggaran 2024

Manfaat Puasa

Manfaat puasa untuk kesehatan tubuh

AWAS DBD

Awas DBD lagi ngegas, cegah dengan 3M plus

Manfaat Sertifikat Tanah

Manfaat sertifikat tanah yang harus kamu tahu

Kata Warga

Aris Prihatmoko Rawajati

Maju terus untuk membangun desa yang lebih maju dan martabat.

Isna Azizah Komaja

Aman dan damai desa kelahiran yang indah.

Zaenal Mutaqin Bultim

Tetap fokus pada visi misi, riak-riak kecil sosial, sudah biasa, bikin asik aja!

Bahul Huda Bulbar

Menggerakkan anak-anak muda untuk menjadikan Desa Bulakan berubah menjadi lebih baik. Semua ditangan anak muda. Karang Taruna harus ada regenerasi.

SUPPORT BY

© 2024 Pemerintah Desa Bulakan. All rights reserved